Bahan Ajar Strategi Pertahanan

Rp92,000

Pertahanan negara merupakan usaha untuk menjamin keutuhan dan tetap tegaknya Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (UUD 1945). Pada hakekatnya pertahanan negara Republik Indonesia adalah segala upaya pertahanan bersifat semesta yang penyelenggaraannya didasarkan pada kesadaran atas hak dan kewajiban warga negara serta keyakinan pada kekuatan sendiri. Dalam buku ini, Anda akan belajar bagaimana mengetahui potensi yang menjadi ancaman negara, kerangka strategi pertahanan, doktrin pertahanan negara, sistem pertahanan negara, dan masih banyak lagi materi esensial.

 

Penulis               : Kolonel Tek. Dr. Ir. Hikmat Zakky Almubaroq, S.Pd., M.Si.

Editor                 : M. Irvan Gunawan, Deni Ahmad

Ukuran               : 15.5 x 23 cm

Halaman           : x + 220 halaman

 

Category:

Customer Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.